30
Jun 2021
0
GELARAN ACARA DALAM MEMPERINGATI DIES NATALIS AKAFARMA SUNAN GIRI PONOROGO
Di tengah kondisi wabah Pandemi Covid-19 yang sedang melanda dimana-mana, AKAFARMA Sunan Giri Ponorogo merayakan Hari jadinya yang ke-25 bertajuk “Refleksi 25 Tahun Akafarma Sunan Giri Ponorogo yang Kompeten dan Kredibel”. AKAFARMA sunan giri merupakan salah satu Perguruan Tinggi Swasta Advokasi di Kabupaten Ponorogo. 25 Tahun merupakan bilangan umur yang tidak bisa dibilang muda lagi. Di usia yang ke-25 Tahun...